tugas komunikasi interpersonal review jurnal sistem informasi bidang bisnis


Nama :Rahma Milan sari
Nim :193100069
Tugas komunikasi interpersonal

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA TOKO MINAK SINGA
Pada saat ini perkembangan teknologi  mempengaruhi  kehidupan manusia di muka bumi ini entah itu pendidikan ,sosial,perekonomian,dan masih banyak lagi,bisa di katakan ”no teknologi no life”kehidupan manusia tidak bias lepas dari teknologi.lihat saja penggunaan internet  di sana kita bisa menjelajah apapun contohnya saja pada bidang bisnis,banyak perusahaan yang menawarkan barang dagangnya di dalam website ,melalui e-commerce perusahaan–perusahaan dapat memiliki peluang yang sama agar dapat bersaing dan berhasil berbisnis di dunia maya. E-commerce  adalah kegiatan bisnis dengan tujuan mengambil  keuntungan  penjualan ,pembelian ,pelayanan, informasi, dan perdagangan melalui jaringan komputer,terutama internet. Dengan adanya e-commerce memudahkan costumer untuk melakukan transaksi jual beli tanpa harus datang ke tempatnya, sistem pembayarannya pun dengan transfer, bayar di tempat setelah barang datang (COD),dll.manfaat penerapan dari e-commerce akan memberikan gambaran tentang bagaimana teknik system penjualan dibutuhkan dalam menghadapi persaingan perusahaan pada saat ini, diharapkan dengan adanya e-commerce ini  memudahkan bagi penjual  dalam membuat rekapitulasi penjualan sehingga laporan dapat diperoleh dengan cepat dan akurat.pada  kesempatan  kali ini kita mereview hasil penelitian pada toko minak singa yang merupakan sebuah usaha dagang yang bergerak pada bidang penjualan makanan tepatnya ada di Kabupaten Pesawaran  Propinsi Lampung. Toko minak ini sebuah usaha perseorangan yang menawarkan berbagai macam produk makanan beku  (frozen food) seperti seafood, daging , sosis,dan masih banyak lagi. Sasarannya cenderung ke pelajar atau anak –anak,toko ini mampu mengikuti trend dan alur yang ada,toko  ini masih memakai sistem konvensional dalam penjualan,jadi  costumer harus datang langsung ke toko atau melalui sales marketing sehingga menyita banyak tenaga dan waktu. Ditambah dengan persaingan pasar yang semakin ketat  maka diterapkannya e-commerce pada toko itu untuk mencapai efektifitas maupun efesiensi,memperluas daerah pemasaran serta meningkatkan costumer loyality. Pada pembuatan e-commerce berbasis web menggunakan PHP dan MYSQL. Aplikasi penjualan pada toko minak singa menyajikan laporan produk,laporan member, laporan order, dan laporan penjualan ,laporan-laporan tersebut ditujukan kepada pemilik sebagai bahan pertimbangan dalam perbaikan pelayanan.

SEKIAN

Komentar

Postingan Populer